Berkat yang tentu Tuhan janji, Yesus menjadi milik kami; Umat Tebusan, waris Allah Disuci oleh darah Yesus Kami masyhurkan dan nyanyikan, Memuji Yesus, spanjang hari Kami masyhurkan dan nyanyikan, Memuji Yesus spanjang hari. Berserah kami pada Tuhan, Itu memberikan kegemaran; Turun malaikat pada kami, Membawa rahmat serta kasih. Berserah kami pada Yesus, Damai bahagia diberikan-Nya Kami memohon pada Allah, Turunkan kuasa dan anugerah. Mel : Phoebe Palmer Knapp 1873 [ASSURANCE] Text: Frances "Fanny" Jane Crosby 1873 "Blessed Assurance" ID : "Berkat Yang Tentu Tuhan Janji" Lagu Sion - Indonesian 1991 No. 101 Web : http://www.liederschatz.net Ku berbahagia yakin teguh Yesus abadi kepunyaanku Aku warisNya ku ditebus Ciptaan baru Rohul kudus. Aku bernyanyi bahagia Memuji Yesus selamanya Aku bernyanyi bahagia Memuji Yesus selamanya. Pasrah sempurna, nikmat penuh Suka sorgawi melimpahiku Lagu malaikat amat merdu Kasih dan rahmat besertaku. Aku serahkan diri penuh Dalam Tuhanku hatiku teguh Sambil menyongsong kembalinya Kudiliputi anugerah. Mel : Phoebe Palmer Knapp 1873 [ASSURANCE] Text: Frances "Fanny" Jane Crosby 1873 "Blessed Assurance" Malay: "Ku berbahagia yakin teguh" Web : http://www.liederschatz.net